News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga 1

Liga 1 2023: Lawan Bhayangkara FC, PSM Makassar Minus 4 Pemain Andalan

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemain PSM sedang berselebrasi atas gol penyeimbang 1-1 dalam laga leg pertama Liga Champions Asia (LCA) kontra Bali United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Selasa (6/9/2023). Empat pemain PSM diprediksi absen lawatan ke markas Bhayangkara FC dalam lanjutan pekan ke-5 Liga 1 2023/2024. Siapa saja? simak di sini.

TRIBUNNEWS.COMĀ - PSM Makassar kemungkinan besar tanpa empat pemain andalan dalam lawatannya ke markas Bhayangkara FC.

Jadwal Bhayangkara FC vs PSM bakal tersaji dalam lanjutan pekan ke-5 Liga 1 2023/2024 di Stadion Patriot Candrabhaga, Sabtu (27/7/2023).

PSM dihadapkan untuk meneruskan tren poisitif setelah mendulang dua kali kemenangan beruntun.

Sedangkan sang lawan, Bhayangkara FC hingga pekan lalu belum meraih hasil maksimal. The Guardians menelan empat kekalahan beruntun di Liga 1.

Namun, pada laga akhir pekan ini, PSM diprediksi tidak diperkuat empat pemain andalannya. Hal ini dapat menyurutkan kekuatan dari skuad Bernardo Tavares.

Berikut empat pemain PSM yang diprediksi absen lawan Bhayangkara FC:

Ananda Raehan, gelandang penyeimbang PSM Makassar yang berhasil meraih medali emas SEA Games 2023 bersama Timnas U22 Indonesia. (Instagram @anandaraehan88)

1. Ananda Raehan

Gelandang Timnas Indonesia U22 SEA Games 2023 akan menempuh pendidikan Bintara Polri.

Walhasil ia akan absen dunia sepak bola dalam beberapa bulan kedepan.

Ananda Raehan bersama beberapa rekan pemain muda dari klub Liga 1 lainnya telah izin sejak pekan ini.

Selain Ananda Raehan ada nama pemain Timnas Indonesia lainnya seperti, Muhammad Ferarri (Persija Jakarta), Kakang Rudianto (Persib Bandung), Ginanjar Wahyu (Arema FC), Frengky Missa (Persikabo 1973), Dimas Juliono (Bhayangkara FC), Faiz Maulana (Bhayangkara FC), Rabbani Tasnim, ( RANS Nusantara FC), Daffa Fasya (Borneo FC Samarinda).

Dengan absennya Ananda Raehan berarti Bernardo Tavares harus memutar otak untuk sosok pengganti.

Perlu diketahui, Ananda Raehan kerap masuk sebagai pemain pengganti babak kedua.

2. Erwin Gutawa

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini