News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Asian Games 2023

Hasil China Taipei vs Timnas Indonesia: Serangan Egy Cs Melempem, Skor 0-0 Hiasi Babak Pertama

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Aksi penyerang Timnas Indonesia, Egy Maulana Vikri pada laga penyisihan Grup F Asian Games 2023 melawan Kirgistan. Serangan Timnas Indonesia yang dimotori Egy Maulana dkk masih belum bisa menembus rapatnya pertahanan China Taipei, skor 0-0 jadi penghias babak 1.

Alfeandra Dewangga yang melaju sebagai eksekutor langsung mengarahkan bola ke arah gawang.

Bola hasil tendangan Dewangga masih berada di pelukan kiper lawan.

Menit 11, Adi Satryo baru sekali menangkap bola di pertandingan ini.

Adi Satryo menangkap bola hasil umpan silang pemain Chin Taipei.

Menit 18, Egy Maulana coba melepaskan tembakan keras dari kotak luar penalti.

Sayangnya bola tembakan pemain Dewa United masih melambung ke atas gawang.

Memasuki menit 30, Timnas Indonesia juga belum menemukan kesempatan gol.

Bahkan Timnas Indonesia kesulitan mengancam gawang China Taipei.

China Taipei hampir saja mencetak gol dari situasi kemelut.

Namun Adi Satryo tampil tangguh dengan melakukan 1 penyelematan dengan kakinya.

Menjelang akhir babak pertama, China Taipei juga memanfaatkan skema tendangan pojok untuk mencetak gol.

Untungnya peluang tendangan China Taipei tidak mengarah ke gawang.

Skor 0-0 bertahan hingga babak pertama selesai.

Daftar Susunan Pemain

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini