News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga 1

Borneo FC vs Persib Liga 1: Kedua Tim Sama-sama Punya Amunisi Tambahan

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Tiga pemain Borneo FC, Fajar Faturrahman, Stefano Lilipaly, dan Diego Michiels - Jelang duel Borneo FC vs Persib Liga 1, kedua tim sama-sama memiliki amunisi tambahan sebelum tempur

Hal itu harus Borneo FC lakukan jika tak ingin Madura United merebut posisi puncak lagi.

Dengan satu kemenangan dan satu imbang, Borneo FC lebih berhak duduk di puncak klasemen meskipun Madura United menang dua laga beruntun.

Pasalnya, head to head Borneo FC vs Madura United di putaran pertama ini, Pesut Etam lebih unggul kemenangan.

Borneo FC berhasil memanfaatkan pertemuan kontra Madura United dengan kemenangan tipis, 1-2 pada pekan 14 lalu.

Sejalan dengan kondisi tersebut, Pieter Huistra tentu akan bertanding maksimal untuk menghadapi catatan apik Persib Bandung.

Persib tercatat belum tersentuh kekalahan dalam delapan laga terakhir.

Dari delapan laga terakhir, skuad Bojan Hodak hanya imbang atas Barito Putera dan Persija Jakarta.

"Akan menjadi laga yang berat. Persib saya rasa semakin kuat dan semakin kuat. Akan sangat bagus jika laga ini diantisipasi. Jadi sekarang adalah latihan," jelas pelatih asal Belanda tersebut, dikutip dari situs resmi PT LIB.

Manajer Borneo FC, Dandri Dauri menyebut Pesut Etam hanya perlu motivasi sejak dini agar bisa menumbangkan catatan apik Persib Bandung.

Pelatih Borneo FC, Pieter Huistra dan Silverio Junio (Instagram @borneofc.id)

Baca juga: Setelah Wiljan Pluim, Yakob Sayuri Beri Kode Hengkang dari PSM, Ikut ke Borneo?

“Tim ini dasarnya sudah kuat dari kemampuan individu dan kekompakan secara tim. Jadi tinggal bagaimana memotivasi supaya bermain dengan totalitas mereka untuk Borneo FC,” kata pria yang akrab disapa Dandri itu.

"Kami ingin mengamankan semua pertandingan di kandang jelang berakhirnya putaran pertama."

"Persaingan untuk menutup putaran pertama di posisi pertama masih sangat ketat, makanya kami ingin mengamankan laga kandang sebagai jaminan tetap berapa di posisi puncak,” tandasnya.

Berikut jadwal Liga 1 di sisa putaran pertama musim ini

Pekan 16

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini