News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Piala Asia U23 2024

Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Asia U23 2024, Garuda Terancam Pulang Cepat dari Qatar

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemain Timnas Indonesia berfoto sebelum melawan Turkmenistan dalam ajang kualifikasi Piala Asia U23 di Stadion Manahan, Solo, Selasa (14/9/2023) malam. Timnas Indonesia terancam pulang cepat dari Piala Asia U23 2024 di Qatar, berikut jadwal lengkap Garuda di turnamen tersebut.

Melihat sulitnya laga yang dihadapi Timnas Indonesia di Piala Asia U23 2024.

Shin Tae-yong selaku pelatih harus ekstra kerja keras menyiapkan timnya agar bisa berbicara banyak di ajang tersebut.

Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Asia U23 2024:

Senin, 15 April 2023 Pukul 22.30 WIB

Qatar vs Timnas Indonesia

Kamis, 18 April 2023 Pukul 20.00 WIB

Timnas Indonesia vs Australia

Minggu, 21 April 2023 Pukul 22.30 WIB

Jordania vs Timnas Indonesia

Debutan Piala Asia U23, Beban Timnas Indonesia Hapus Stigma Penggembira Turnamen Saja

Tak bisa dipungkiri, Piala Asia U23 2024 bakal menjadi tantangan menarik bagi pemain Garuda Muda.

Setelah kegagalan menorehkan prestasi di Asian Games 2023, Timnas Indonesia akan berjuang memperbaiki hal tersebut di Piala Asia U23 2024.

Memang bukan perkara mudah bagi Garuda Muda untuk menuntaskan ambisi tersebut.

Selain faktor kekuatan lawan yang rata-rata di atas Timnas Indonesia, mental menjadi hal krusial bagi pemain Garuda Muda.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini