News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Piala Asia 2023

Hasil Piala Asia: Nyaris Tertunduk Malu, Korea Selatan Imbang 2-2 Lawan Yordania

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Drajat Sugiri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Bek Yordania, Abdallah Nasib dan pemain Korea Selatan, Son Heung-min berduel pada pertandingan Grup E Piala Asia 2023 di Stadion Al-Thumama pada 20 Januari 2024. Korea Selatan bermain imbang 2-2 melawan Jordania dalam hasil Piala Asia 2023, Sabtu (20/1/2024).

4. Malaysia |1| |0| |0| |1| |0|

Jalannya Laga

Korea Selatan dan Yordania langsung tampil terbuka pada awal-awal babak pertama.

Meski demikian, Korea Selatan bisa mengamankan kendali dengan penguasaan bola yang lebih tenang.

Mereka juga tak terburu-buru mengalirkan bola ke depan.

Permainan Korea Selatan lebih menyebar dengan memanfaatkan lebar lapangan.

Alhasil Yordania hanya bisa menunggu sembari mencanangkan sebuah serangan balik.

Tekanan demi tekanan yang dilakukan Korsel berbuah pada menit kesembilan.

Taeguk Warriors mendapatkan hadiah penalti setelah pemain Yordania melakukan pelanggaran di kotak terlarang.

Kapten Korsel, Son Heung-min maju sebagai eksekutor sepakan ini.

Ia tak membuang peluang tersebut dengan mengarahkan bola tepat ke tengah gawang.

Skor menjadi 0-1 untuk keunggulan Korea Selatan.

Setelah itu, Korea Selatan melanjutkan dominasinya.

Penyerang Yordania, Yazan al-Naimat merayakan gol pada pertandingan Grup E Piala Asia 2023 melawan Korea Selatan di Stadion Al-Thumama pada 20 Januari 2024. (GIUSEPPE CACACE / AFP)

Mereka memeragakan bola-bola pendek yang diselengi umpan terobosan untuk memperdaya lawan.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini