News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Arab Saudi

Prediksi Skor Al Taee vs Al Ittihad di Liga Arab Saudi, Asa Singa Asia Cari Obat Penawar Luka

Penulis: Muhammad Ali Yakub
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Penyerang Al Ittihad #09 Karim Benzema merayakan setelah mencetak gol pertama timnya ke gawang Al-Riyadh selama pertandingan sepak bola Liga Pro Saudi di stadion Pangeran Faisal Bin Fahd di Riyadh pada 24 Agustus 2023. Prediksi skor Al Taee vs Al Ittihad dalam lanjutan pekan ke-19 Liga Arab Saudi, asa Singa Asia cari obat penawar luka, Kamis (8/2/2024).

Kesuksesan Gallardo bersama River Plate menjadi alasan Al Ittihad mendatangkan pelatih asal Argentina itu.

Bersama River Plate, Gallardo telah berhasil meraih 14 trofi.

Bahkan Gallardo tercatat sebagai manajer tersukses dalam 122 tahun sejarah River Plate.

Menilik head to head dalam lima laga terakhir kedua tim, Al Ittihad berhasil mengemas empat kemenangan.

Berbanding dengan Al Taee yang hanya mengoleksi satu kemenangan.

Karim Benzema kembali berlatih setelah dikaitkan dengan kepindahan dari klub sepanjang bursa transfer dan kemungkinan akan memulai dari bangku cadangan.

Prediksi Skor

Sportskeeda: Al Taee 1-2 Al Ittihad

Footballpredictions: Al Taee 1-2 Al Ittihad

Sofascore: Al Taee 32 persen - 68 persen Al Ittihad

Statistik Kunci

  • Kedua tim bertemu sebanyak 25 kali di semua kompetisi dengan Al Ittihad unggul 20 kemenangan dan Al Taee 4.
  • Empat dari lima kemenangan Al Taee di Liga Arab Saudi musim ini terjadi di kandang.
  • Al Ittihad tidak pernah menang dalam lima pertandingan tandang terakhir mereka di Liga Arab Saudi.
  • Al Ittihad kalah tiga kali berturut-turut di Liga Arab Saudi.

Kondisi Tim

Al Ittihad dipastikan tampil dengan beberapa pemainnya yang cedera.

Seperti, Abdullah Al Jabani, Luiz Filipe, Ahmed Sharahili, Omar Hawsawi, Ahmed Bamasud dan Muhannad Shanqeeti.

Adapun pemain yang terkena skorsing ialah Madallah Al Olayan.

Sedangkan Al Taee hanya memiliki satu pemain yang absen yakni Abdulfattah Asiri karena cedera.

Prediksi Susunan Pemain

  • Al Taee (4-5-1)

Braga; Al Woiawy, Alnakhli, Roco, Majrashi; Misidjan, Bauer, Al-Qunaian, Alfa Semedo, Cordea; Dugandzic.

  • Al Ittihad (4-3-3)
Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini