News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kualifikasi Piala Dunia 2026

Hasil dan Klasemen Grup F Kualifikasi Piala Dunia: Satu Tim Lolos, Timnas Indonesia OTW Nyusul

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Selebrasi Pemain Timnas Indonesia setelah Ragnar Oratmangoen cetak gol di kandang Vietnam, kualifikasi Piala Dunia 2026, Selasa (26/3/2024)

TRIBUNNEWS.COMĀ - Inilah rekap hasil dan klasemen grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026, setelah pertandingan antara Vietnam vs Timnas Indonesia, Selasa (26/3/2024).

Hasil klasemen sementara memunculkan dua tim yang meraih dominasi yakni, Irak dan juga Timnas Indonesia.

Untuk Irak sudah dipastikan lolos menuju fase ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Hal ini tegaskan Irak setelah meraih kemenangan besar 5-0 atas Filipina (26/3/2024).

Maka dengan raihan 12 angka, membuat tim berjuluk Singa Mesopotamia akan minimal bertengger di posisi runner-up klasemen akhir grup F.

Perolehan itu sudah membuat Irak aman di dua pertandingan tersisa.

Sedangkan bagi Timnas Indonesia menjadi tim terdepan yang bisa mendampingi Irak ke fase selanjutnya.

Marselino Ferdinan berebut bola dengan kapten Vietnam di kualifikasi Piala Dunia 2026, Stadion My Dinh, Selasa (26/3/2024) (PSSI)

Untuk itu, Timnas Indonesia yang mengantongi 7 poin membutuhkan satu kemenangan lagi untuk menyusul Irak.

Dengan itu, Garuda tidak akan mampu disalip baik oleh Vietnam ataupun Filipina yang berutuan di peringkat ke-3 maupun ke-4.

Jika hal tersebut terwujud, maka Timnas Indonesia berhak melaju ke putaran ke-3 yang terakhir kali dicatatkan pada tahun 2014 silam.

Di mana tim merah-putih juga akan mendapatkan tiket untuk putaran final Piala Asia 2007 di Arab Saudi.

Baca juga: Strategi Shin Tae-yong Sarat Trik, Timnas Indonesia Pukul Vietnam 3-0 di Kandang Lawan

Selain membuka kans besar untuk kelolosan ke fase selanjutnya, kemenangan Timnas Indonesia pada laga ini juga mengantarkan dua catatan penting.

Pertama, Timnas Indonesia berhasil memutus rekor buruk penampilan tandang di markas Vietnam selama 20 tahun.

Sebelumnya tim merah putih selalu gagal meraih kemenangan saat bermain di depan publik tim berjuluk The Golden Stars tersebut.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini