News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Champions

Bayaran Mahal Kebangkitan Barcelona atas PSG di Liga Champions Tadi Malam

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Dwi Setiawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Gelandang Barcelona, Sergi Roberto saat melawan UD Almeria di Estadi Olimpic Lluis Companys. Sergi Roberto dan Andreas Christensen akan absen pada leg kedua Liga Champions melawan PSG karena akumulasi kartu kuning.

Menurut aturan UEFA, mendapatkan tiga kartu kuning membuat dirinya harus menjalani hukuman larangan bertanding sebanyak satu kali.

Alhasil, Christensen tak akan bisa membela Barcelona pada leg kedua yang digelar di kandang mereka sendiri.

Status pemain 28 tahun itu memang bukan seorang starter di lini belakang El Barca.

Namun kontribusinya di sektor tersebut menjadi salah satu faktor penting.

Terkhusus pada kemenangan mereka atas PSG pada laga kali ini.

Apes Barcelona tak berhenti di situ.

Masih ada satu pemain lagi yang akan absen membela klub pada leg kedua.

Pemain Barcelona, Sergi Roberto, diganjar kartu merah oleh wasit Alejandro Hernández pada laga el clasico melawan Real Madrid di Stadion Camp Nou, Barcelona pada 6 Mei 2018. (JOSEP LAGO/AFP)

Xavi Hernandez tak akan bisa menurunkan pemain berpengalaman, Sergi Roberto nantinya.

Sergi Roberto juga mengalami hal yang sama seperti Christensen.

Ia mendapatkan satu kartu kuning saat melawan PSG di leg pertama.

Itu merupakan kartu kuning ketiga yang didapat Sergi Roberto di Liga Champions musim ini.

Pemain asli Spanyol ini harus absen pada leg penentuan.

Padahal posisi Sergi di Barcelona musim ini terbilang penting.

Terbukti ia dipasang sebagai starter di sektor tengah untuk menggalang permainan.

Ia berkolaborasi dengan Frenkie de Jong dan Ilkay Gundogan.

Xavi harus mencari formula baru untuk membuat lini tengah mereka makin solid dengan absennya Sergi Roberto.

(Tribunnews.com/Guruh)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini