News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Piala Asia U23 2024

Rekap Hasil Piala Asia U23 2024: Vietnam Susul Thailand, Malaysia Senasib Timnas Indonesia

Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Drajat Sugiri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemain Timnas U23 Indonesia, Marselino Ferdinan menghadapi kepungan pemain Qatar di Piala Asia U23 2024, Senin (15/4/2024) di Stadion Jassim bin Hamad

TRIBUNNEWS.COM - Simak rekap hasil Piala Asia U23 2024 setelah merampungkan serangkaian matchday pertama babak penyisihan fase grup, Kamis (18/4/2024) dini hari WIB.

Timnas Indonesia rupanya tak menelan hasil pahit sendirian pada matchday pertama ini.

Sebab, sang tetangga sebelah yakni Malaysia juga memiliki nasib yang sama dengan Timnas Indonesia.

Malaysia harus takluk dengan skor 2-0 atas Uzbekistan pada laga perdana grup D, Rabu (17/4/2024) malam WIB.

Dua gol dari Uzbekistan itu dicetak oleh Jasurbek Jaloliddinov (11') dan Ulugbek Khosimov (83').

Atas kekalahan ini, membuat Malaysia kini terdapar ke dasar klasemen Grup D dengan nirpoin.

Kondisi Malaysia ini pun identik dengan Timnas U23 Indonesia.

Bermain 9 pemain melawan Qatar, Timnas U23 Indonesia takluk dengan skor 0-2, Senin (15/4/2024) malam WIB.

Ya pertadiangan tersebut memang sangat menyakitkan oleh Garuda Muda.

Sebab, Timnas Indonesia banyak dirugikan oleh keputusan kontroversial wasit Nusrullo Kabirov.

Wasit Nasrullo Kabirov yang memimpin laga Qatar vs Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23 2024. Nasrullo Kabirov kerap memberikan yang merugikan timnas Indonesia. (afc)

Baca juga: Hasil Piala Asia U23 2024: Menang Telak atas Kuwait, Vietnam Lebih Baik dari Timnas U23 Indonesia

Bagaimana tidak, wasit asal Tajikistan itu memberikan hukuman penalti ghoib dan kartu merah haram kepada Timnas U23.

Penalti itu terjadi ketika adanya dorongan fisik antara kapten Timnas U23 Indonesia, Rizky Ridho dengan striker Qatar Mahdi Salem di penghujung babak pertama.

Semula Nasrullo Kabirov meniup peluit pertanda pelanggaran dari Mahdi Salem kepada Rizky Ridho.

Namun setelah menilik tayangan VAR, Nasrullo langsung merubah keputusannya dan menunjuk titik putih untuk Qatar.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini