News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Inggris

Teringat Mantan, Pelatih Chelsea Dramatis Kenang Momen di Tottenham Hotspur

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Drajat Sugiri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Reaksi pelatih kepala Chelsea asal Argentina Mauricio Pochettino selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Wolverhampton Wanderers vs Chelsea di stadion Molineux di Wolverhampton, Inggris pada 24 Desember 2023. Paul ELLIS / AFP

Pelatih 52 tahun ini siap memberikan yang terbaik untuk tim yang kini diasuhnya yaitu, Chelsea.

"Saya rasa ini pertandingan spesial," kata Pochettino dilansir melaluiĀ Sky Sport.

"Laga melawan Spurs pasti membekas secara emosional."

"Saya tidak bisa menyembunyikan itu."

"Siapa yang bisa melupakan kenangan kepada mantan tim yang berlangsung sangat baik lalu."

"Untuk itu saya mengingatnya di laga ini."

Pochettino tetap akan berlaku profesional melawan Tottenham Hotspur.

"Namun yang jelas di waktu 90 menit ke depan, saya ingin mencapai kemenagan."

"Pertandingan melawan Tottenham sekaligus menjadi tantangan kami," tutup Pochettino,

Adapun kemenangan atas Spurs bisa menggeret posisi Chelsea dari posisi 9 ke peringkat 8 klasemen sementara.

Lebih lanjut karena laga ini pekan tunda, Chelsea bisa mengamankan poin yang maksimal di jarak dua pertandingan terpaut dari lawan.

Pelatih kepala Chelsea Mauricio Pochettino (kanan) memeluk beknya #06 Thiago Silva pada akhir pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris melawan Crystal Palace di Stamford Bridge, 27 Desember 2023. Chelsea menang 2 - 1 melawan Crystal Palace. (Glyn KIRK / AFP)

(Tribunnews.com/Bayu Panegak)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini