Lantas siapa saja daftar pemain yang dirumorkan dekat dengan Persebaya? berikut rekap transfer Persebaya yang dikutip Tribunnews dari Instagram @gozipbola_ dan @transfermarkt.co.id.
Daftar Rekap Rumor Transfer Persebaya Surabaya
1. Flavio Silva (28 Tahun)
Klub Terakhir: Persik Kediri
Posisi: Striker
Penampilan: 29
Gol/Assist: 23/4
Harga Pasar: Rp 4,78 miliar
2. Francisco Rivera (29 Tahun)
BERITA REKOMENDASI
Klub saat Ini: Madura United
Posisi: Gelandang Serang
Penampilan: 34
Gol/Assit: 9/18
Harga Pasar: Rp 6,95 Miliar
3. Malik Risaldi (27 Tahun)