Maka, duel di pertandingan Piala Presiden kali ini bakal menjadi pengingat persaingan panas antara Persib Bandung vs Borneo FC di musim lalu.
Pertandingan Madura United vs Persija Jakarta juga sangat menarik untuk disaksikan oleh para suporter kecintaan.
Terlebih untuk suporter Persib Bandung, yang akan menyaksikan penampilan para pemain terbaru di depan mata.
Yap, pelatih Persib Bandung Bojan Hodak telah memastikan bakal menurunkan dua rekrutan terbaru yang tersedia di laga ini.
Mereka adalah Dimas Drajad dan Gustavo Franca.
Kendati demikian, Bojan tak membuka opsi menampilkan mereka secara waktu penuh.
"Saya pikir untuk Gustavo (Franca) punya peluang untuk bermain," kata Bojan sebelum pertandingan, dilansir melalui laman Persib.
"Sedangkan Dimas tidak dapat bermain sejak awal pertandingan. Jadi, dia perlu menunggu," pungkasnya.
Tentu kehadiran para pemain baru dapat menjadi penambah daya tarik di laga ini.
Maka dari itu, patut untuk disaksikan pertandingan big match Piala Presiden 2024 antara Borneo FC vs Persib Bandung.
Para penonton dapat menyaksikan pertandingan Madura United vs Persija Jakarta melalui link live streaming dari Vidio.com.
Untuk mengaksesnya para penonton diharapkan melakukan langganan paket premium terlebih dahulu.
Langganan vidio.com dapat dijangkau mulai Rp 39 ribu, untuk bisa menikmati pertandingan Piala Presiden, hingga beberapa tayangan eksklusif lainnya.
Cara Langganan Paket Vidio.com
Sumber: Support Vidio.com
- Masuk ke web Vidio.
- Login dengan akun Vidio kamu.
- Masuk ke menu Akun > Langganan dan Pembelian > Berlangganan Premier
- Pilih paket yang diinginkan.
- Lanjut ke pembayaran, kemudian pilih metode pembayaran.
- Pembayaran selesai. Selamat menonton!