News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Timnas Indonesia

Rumor Transfer Pemain Timnas Indonesia: Thom Haye Tolak Tawaran Mantan Klub Ragnar Oratmangoen

Penulis: Muhammad Ali Yakub
Editor: Dwi Setiawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Dari kiri ke kanan para pemain Timnas Indonesia Marselino Ferdinan, Thom Haye, dan Hokky Caraka dalam pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026. Rumor transfer pemain Timnas Indonesia, di mana Thom Haye dikabarkan telah menolak tawaran mantan klub Ragnar Oratmangoen, Fortuna Sittard.

Adapun alasannya, karena masih ada tim lain yang memberikan tawaran lebih menggiurkan.

Terlebih, jendela transfer musim panas 2024 masih terbuka hingga awal September.

Wesley Verhoek menjelaskan bahwa sang pemain yakni Haye lebih terbuka untuk bermain di luar Liga Belanda.

"Sejumlah klub telah menunjukkan ketertarikannya," kata manajer Wesley Verhoek.

"Tapi tawaran yang dicari Thom belum ada di antara mereka."

"Ambisinya adalah membuat langkah yang bagus di luar negeri," jelasnya.

Meski demikian, belum diketahui pasti kemanakah Thom Haye akan berlabuh.

Patut dinanti rumor transfer dari Thom Haye selanjutnya yang akan terus di update oleh Tribunnews.

(Tribunnews.com/Ali)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini