Sportskeeda: Bayern Munchen 2-0 Freiburg
Thehardtackle: Bayern Munchen 2-0 Freiburg
Statistik Kunci
- Bayern Munchen belum pernah kalah dalam 3 laga terakhir lawan Freiburg, 2 menang dan sekali imbang.
- Bayern Munchen memenangkan 14 dari 17 pertandingan kandangnya di Bundesliga musim lalu.
- Freiburg hanya memenangkan satu dari 25 pertandingan tandang terakhir mereka melawan Bayern Munchen di semua kompetisi.
- Bayern Munchen memenangkan 18 dari 20 pertandingan kandang terakhirnya melawan Freiburg di semua kompetisi.
Kondisi Tim
Bayern Munchen akan kehilangan Josip Stanisic yang absen karena cedera lutut.
Ia menyusul Arijon Ibrahimovic, Hiroki Ito, Daniel Peretz, Leroy Sane, dan Tarek Buchmann yang juga cedera.
Di sisi lain, Freiburg juga memiliki pemain yang absen.
Adalah Kenneth Schmidt absen karena skorsing.
Ditambah Maximilian Philipp, Michael Gregoritsch, Noah Atubolu, Daniel-Kofi Kyereh, Manuel Gulde, Kiliann Sildillia dan Eren Dinkci yang absen karena cedera.
Prediksi Susunan Pemain
- Bayern Munchen (4-2-3-1):
Neuer; Boey, Kim, Upamecano, Guerreiro; Kimmich, Palhinha; Muller, Musiala, Gnabry; Kane.
- Freiburg (4-2-3-1)
Muller; Kubler, Rosenfelder, Lienhart, Gunter; Osterhage, Eggestein; Holer, Doan, Grifo; Adamu.
Head to Head Bayern Munchen vs Freiburg
- 02/03/24 Freiburg 2-2 Bayern
- 08/10/23 Bayern 3-0 Freiburg
- 08/04/23 Freiburg 0-1 Bayern
- 05/04/23 Bayern 1-2 Freiburg
- 17/10/22 Bayern 5-0 Freiburg
5 Laga Terakhir Bayern Munchen
- 25/08/24 Wolfsburg 2-3 Bayern
- 20/08/24 Bayern 4-0 Grasshoppers
- 17/08/24 Ulm 0-4 Bayern
- 13/08/24 Bayern 3-0 Tirol
- 10/08/24 Tottenham 2-3 Bayern
5 Laga Terakhir Freiburg
- 24/08/24 Freiburg 3-1 Stuttgart
- 17/08/24 Osnabruck 0-4 Freiburg
- 10/08/24 Freiburg 2-2 Fiorentina
- 03/08/24 Strasbourg 2-3 Freiburg
- 03/08/24 Strasbourg 2-2 Freiburg
(Tribunnews.com/Ali)