News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

UEFA Nations League

Prediksi Skor Jerman vs Hungaria di UNL: Main di Kandang, Die Mannschaft Jaminan 3 Poin

Penulis: Muhammad Ali Yakub
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Bek Hongaria #06 Willi Orban (Kiri) berebut bola dengan penyerang Jerman #07 Kai Havertz selama pertandingan sepak bola Grup A UEFA Euro 2024 antara Jerman dan Hongaria di Stuttgart Arena di Stuttgart pada 19 Juni 2024. Prediksi skor Jerman vs Hungaria dalam lanjutan matchday pertama Liga A Grup 3 UEFA Nations League (UNL) 2024/2025. Die Mannschaft jaminan 3 poin. (Photo by DAMIEN MEYER / AFP)

TRIBUNNEWS.COM - Simak prediksi skor Jerman vs Hungaria dalam lanjutan matchday pertama Liga A Grup 3 UEFA Nations League (UNL) 2024/2025.

Pertandingan Jerman vs Hungaria berlangsung di Arena Merkur Spiel, Dusseldorf, pada Minggu (8/9/2024) pukul 01.45 WIB.

Jerman selaku tuan rumah lebih diunggulkan menang ketimbang Hungaria.

Sejumlah bursa prediksi skor pun kompak menjagokan Die Mannschaft -julukan Timnas Jerman- mampu memetik 3 poin penuh.

Di sisi lain, laga ini menjadi ajang mencari obat penawar luka bagi pasukan Julian Nagelsmann.

Pasalnya, Jerman yang berstatus tuan rumah Euro 2024 harus tersingkir di babak perempat final.

Kala itu, Jerman kalah dari Spanyol melalui babak perpanjangan waktu dengan skor 2-1.

Gelandang Jerman #19 Leroy Sane (kanan) berebut bola dengan gelandang Hongaria #16 Daniel Gazdag selama pertandingan sepak bola Grup A UEFA Euro 2024 antara Jerman dan Hongaria di Stuttgart Arena di Stuttgart pada 19 Juni 2024. (Photo by Tobias SCHWARZ / AFP) (AFP/TOBIAS SCHWARZ)

Sementara itu, nasib Hungaria ternyata lebih apes ketimbang Jerman.

The Magyars -julukan Timnas Hungaria- harus tersingkir di babak fase grup Euro 2024.

Menariknya, Hungaria juga satu grup dengan Jerman.

Baca juga: Prediksi Skor Irlandia vs Inggris di UNL: Tanpa Palmer & Bellingham, The Three Lions Tetap Dijagokan

Tak berselang lama, Hungaria kembali bertemu Jerman sejak dibantai 2-0.

Menjadi tantangan tersendiri bagi Hungaria karena kembali menyambangi markas Jerman.

Di UNL 2024/2025, Jerman tampil berbeda jika dibandingkan Euro 2024.

Pasalnya, Die Mannschaft kehilangan pemain senior seperti Manuel Neuer, Toni Kroos, dan Thomas Muller. Mereka memastikan diri untuk pensiun dari timnas.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini