News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kualifikasi Piala Dunia 2026

Erick Thohir Sebut Timnas Indonesia Butuh 15 Poin Lagi untuk Lolos ke Piala Dunia 2026

Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pesepak bola Timnas Indonesia foto Bersama sebelum memulai pertandingan Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia melawan Australia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Selasa (10/9/2024). TRIBUNNEWS/HERUDIN

Terdekat, Timnas Indonesia akan bertandang ke markas China dan Bahrain pada bulan Oktober mendatang.

Jika mampu meraih kemenangan pada dua laga tersebut, akan semakin membuat peluang Timnas Indonesia lolos langsung ke Piala Dunia 2026 terbuka lebar.

"Kalau kita ingin lolos kualifikasi mungkin bisa peringkat kedua kita membutuhkan 15 poin," kata Erick Thohir.

"Kita masih ada delapan pertandingan lagi."

"kita akan menjalani pertandingan tandang kontra China dan Bahrain," ujarnya.

Meski begitu, Erick Thohir menyadari bahwa lolos ke Piala Dunia 2026 tak akan mudah.

Namun hal itu bukan berarti tidak mungkin selama semua pihak saling kerja keras dan berusaha.

"Saya tahu tidak mudah, tapi semangat."

"Terima kasih telah mencoba memberikan penampilan terbaik."

"Saya hanya bisa mengucapkan terima kasih," tutupnya.

Tentu saja Erick Thohir mengucapkan kata-kata 15 poin itu bukan sembarangan.

Ia pun tentu sudah memiliki perhitungan sendiri.

Bisa jadi referensinya adalah saat Korea Selatan memastikan diri lolos ke Piala Dunia 2018 lalu.

Kala itu, Korea Selatan asuhan Shin Tae-yong finis di runner-up Grup B putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2018.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini