Pertandingan antara Jepang vs Australia pada babak pertama berakhir dengan skor sama kuat 0-0.
Pada babak kedua, Australia mencetak gol pada menit ke-58 melalui gol bunuh diri Shogo Taniguchi.
Kedudukan menjadi 1-0 untuk keunggulan Australia.
Jepang belum bisa menyamakan kedudukan pada menit ke-70.
Enam menit berselang Jepang menyamakan kedudukan melalui gol bunuh diri Cameron Burgess.
Skor menjadi sama kuat 1-1.
Hingga pertandingan selesai skor akhir 1-1 untuk kedua tim.
Usai pertandingan itu, sementara Australia tetap di posisi kedua dengan lima poin.