“Jadwal kami sulit untuk melakukan perjalanan. Ketika saya melihat sikap dan hal positif, saya bangga,” katanya kepada TNT Sports.
“Besok, kami terbang kembali ke Polandia dan kemudian kami naik bus ke stasiun kereta api dan kemudian naik kereta malam yang memakan waktu sekitar 20 jam. Ini adalah perjalanan yang sulit. Namun, begitulah adanya,” ujar Pusic.
Tim dari Ukraina ini turun dua tangga ke peringkat 29 menyusul kekalahan tersebut dengan satu poin hasil dua kali kalah, dan satu kali seri.
Rapor Pemain
Arsenal: Raya 7, White 5, Saliba 6, Gabriel 6, Calafiori 6, Rice 6, Partey 6, Jesus 6, Trossard 6, Martinelli 9, Havertz 7. Pemain pengganti: Merino 6, Sterling 5, Lewis-Skelly 5, Jorginho n/a.
Shakhtar Donetsk: Riznyk 8, Konoplia 6, Bondar 6, Matviienko 6, Henrique 6, Kryskiv 6, Zubkov 6, Bondarenko 6, Sudakov 7, Eguinaldo 8, Sikan 6. Pemain pengganti: Pedrinho 6, Kevin 5, Traore 5, Gomes n/a.
(Tribunnews/den)