News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

GADGET

Harga Beserta Spesifikasi Lengkap Realme X50, Ponsel Kelas Menengah dengan Konektifitas 5G

Penulis: Lanny Latifah
Editor: Wulan Kurnia Putri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Tampak belakang Realme X50 5G

TRIBUNNEWS.COM - Simak spesifikasi lengkap dari ponsel Realme yang baru saja rilis, yakni Realme X50.

Realme X50 merupakan ponsel kelas menengah pertama yang akan dibekali dengan konektivitas 5G.

Ponsel Realme X50 akan hadir dengan chipset Qualcomm Snapdragon 765G serta sistem operasi Android 10.

Sedangkan dalam segi penampilannya, Realme X50 ini mengusung layar IPS LDC 6,57 inci beresolusi Full HD+ dengan refresh rate mencapai 120 Hz.

Realme X50 (Gsmarena)

Fitur lainnya yakni terdapat enam kamera yang terdiri dari dua kamera depan dan empat kamera belakang.

Empat kamera belakang disusun secara vertikal, terdiri dari kamera utama 64MP, kamera telefoto 12MP, kamera ultrawide 8MP, dan kamera makro 2MP.

Untuk dua kamera yang berada di depan disusun secara horizontal dalam modul punch-hole beresolusi 16MP dan 8MP.

Dengan beberapa fitur canggih tersebut, Realme X50 dibekali baterai berkapasitas 4.200 mAh dengan dukungan fast charge VOOC 4.0 (30W).

Untuk harganya, dilansir dari Kompas, Selasa (14/1/2020) Realme X50 dibanderol Rp 5 jutaan untuk varian 8/128 GB, Rp 5,4 jutaan untuk varian 6/256 GB, dan Rp6 jutaan untuk varian tertinggi 12/256 GB.

Berikut spesifikasi lebih lengkapnya dikutip Tribunnews.com dari Gsmarena.

- Dimensions: 163.8 x 75.8 x 8.9 mm (6.45 x 2.98 x 0.35 in)

- Weight: 202 g (7.13 oz)

- Build: Glass front (Gorilla Glass 5), glass back (Gorilla Glass 5), aluminum frame

- SIM: Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini