News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Cara Membuat Blur Background di Aplikasi Zoom pada Android, iOS, Windows, dan MacOS

Penulis: Yohanes Liestyo Poerwoto
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Berikut adalah cara mengaktifkan fitur blur background di aplikasi Zoom pada Android,iOS dan PC.

TRIBUNNEWS.COM - Berikut cara mengaktifkan fitur blur background di aplikasi Zoom pada perangkat Android, iOS dan PC.

Aplikasi Zoom begitu berguna pada era pandemi seperti sekarang ini karena segala bentuk kegiatan yang membutuhkan tatap muka antar individu bisa teratasi.

Jenis pertemuan dapat dilakukan bermacam-macam seperti untuk kuliah, pekerjaan, atau hanya sekedar bertatap muka dengan rekan atau keluarga jauh.

Namun terkadang pengguna menginginkan adanya privasi seperti tidak ingin menampilkan latar belakang atau background saat memakai Zoom misalnya saat meeting di kamarnya.

Baca juga: Cara Download Video TikTok Tanpa Watermark: Pakai Aplikasi TikSave hingga SaveTok

Baca juga: Aplikasi Zoom Rilis Fitur Penerjemah Otomatis untuk Dukung Produktivitas

Oleh karena itu, Zoom memberikan fitur layanan berupa "blur background" di mana pengguna dapat menyamarkan atau bahkan menyembunyikan latar belakang terhadap tempat yang dipakai saat melakukan tatap muka.

Perlu diperhatikan bahwa untuk mengaktifkan opsi blur background, Zoom memberikan persyaratan atas spesifikasi perangkat yang digunakan.

Berikut adalah rincian dari spesifikasi minimum yang dibutuhkan dikutip dari laman Zoom.

1. Android

- Versi Zoom minimal 5.3.0 atau lebih

- OS Android 8.0 atau lebih

- Prosesor minimal 8 core

- RAM minimal 3 GB

- GPU: Adreno 540 dan lebih dari 615 atau Mali G Series dengan CPU Exynos 9810, Exynos 990, Kirin 980, atau Dimensity 1000

- Merek Smartphone: Google, One Plus, Oppo, Redmi, Samsung, Vivo, Xiaomi, Huawei

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini