News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Wisata Bali

Upacara Nyegara Laut di Goa Lawah Bali, Sucikan Arwah Anggota Keluarga.

Editor: Agung Budi Santoso
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Sebuah klan menyelenggarakan upacara nyegara laut di Goa Lawah (Bali) untuk menyucikan arwah anggota keluarga.

TRIBUNNEWS.COM - Di bawah awan mendung, sebuah klan menyelenggarakan upacara nyegara laut di Goa Lawah (Bali) untuk menyucikan arwah anggota keluarga.

Inilah upacara yang dihidupkan dari turisan di atas lontar Padma Buana. Padma Buana adalah sembilan teratai di alam, yang dihubungkan dengan sembilan pura di bali.

Secara simbolik biasanya upacara ini dilaksanakan dari tiga pura: pura gunung, tengah, dan laut, atau Pura Besakih, Pura Tampak Siring, dan Pura Goa Lawah. Tata cara agama di Bali tetap mengacu pada naskah-naskah lontar dari masa lalu. (Reynold Sumayku)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini