(TribunTravel.com/Wahyu Vitaarum)
TRIBUNNEWS.COM - Jogja, satu destinasi keren yang cocok buat kamu yang ingin mencari tempat antimainstream.
Selain Malioboro, Jogja juga punya bukit romantis.
Well, kamu ada planning mau traveling seru ke Jogja untuk weekend kali ini?
1. Air terjun Kembang Soka, Kulonprogo
Air terjun Kembang Soka ini berada di Kulon Progo, Jogja.
Air Terjun memiliki air yang berwarna biru jernih dan rasakan keseruan bak berada di pemandian alam pribadi.
2. Bukit Becici, Bantul
Bukit becici berada terletak di Bantul, Yogyakarta.
Bukit Becici ini destinasi yang berada di ketinggian dan kamu akan dimanjakan dengan pemandangan hutan pinus yang cantik.