TRIBUNNEWS.COM - Paspor Jepang dinobatkan sebagai paspor terkuat di tahun ini.
Menurut pemeringkat paspor negara, Henley Passport Index (Indeks Paspor Henley), pemegang paspor Jepang memiliki bebas visa atau visa on arrival (visa pada kedatangan) ke 191 negara lain.
Pada daftar paspor terkuat di dunia awal 2020, negara-negara di Asia mendominasi daftar teratas.
Singapura berada pada peringkat ke dua dengan bebas visa dan visa pada kedatangan ke 190 negara dan Korea Selatan beserta Jerman di tempat ketiga dengan bebas visa dan visa pada kedatangan ke 189 negara. HALAMAN SELANJUTNYA > > > >
• Meghan Markle dan Kate Middleton Harus Punya Paspor sementara Ratu Tidak Perlu, Ini Alasannya
• Cara Mudah Booking Online Antrean untuk Membuat Paspor Lebih Cepat
TONTON JUGA