News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Rekomendasi 5 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Bikin Liburan Makin Nyaman dan Aman

Penulis: Muhammad Yurokha May
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Sejumlah pengunjung berwisata menikmati liburan di Sea World Ancol, Jakarta Utara, Kamis (17/8/2023).

2. Jakarta Aquarium

Jakarta Aquarium, rekomendasi tempat wisata indoor di Jakarta. (Instagram/jakartaaquarium)

Pesan tiket pesawat Surabaya-Jakarta, klik di sini.

Jakarta Aquarium merupakan kawasan konservasi yang menempati lahan seluas satu hektare.

Di dalamnya, terdapat hewan akuatik maupun non-akuatik dengan lebih dari 3500 spesies.

Tak hanya melihat, para wisatawan juga bisa berinteraksi langsung dengan binatang-binatang tersebut.

Mulai dari menyentuh hingga memberi makan, tentunya dengan panduan penjaga yang berpengalaman.

Lokasi: Jalan Letjen S Parman Nomor 106, Tanjung Duren Selatan, Grogol Petamburan, Kota Jakarta Barat, Jakarta.

3. MOJA Museum

Pengunjung di MoJA Museum Jakarta Pusat, DKI Jakarta. (Instagram/@mojamuseum)

MoJa Museum merupakan ruang seni atraktif yang mengajak pengunjung untuk menjelajahi ruang demi ruang.

Tempat ini memiliki ruangan-ruangan yang terinspirasi dari berbagai film ternama.

Mulai dari Charlie and the Millenial Pink Candy Room, Flower Gump, Captain Snowman’s Underpants, (500) Seats of Summer, dan masih banyak lagi.

Masing-masing ruangan memiliki ciri khas tersendiri dan tentunya sangat keren buat latar berswafoto.

Lokasi: Jalan Gerbang Pemuda Nomor 1, Gelora, Tanah Abang, Kota Jakarta Pusat, Jakarta.

4. KidZania

Anak-anak menjadi dokter gigi saat bermain di Kidzania, Pacific Place, Jakarta (KOMPAS IMAGES/RODERICK ADRIAN MOZES)
Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini