News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Nikmati Keindahan Bawah Laut, Berikut 7 Spot Diving Terbaik di Indonesia

Editor: Muhammad Yurokha May
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemandangan bawah laut di Raja Ampat selalu menarik untuk dikunjungi.

TRIBUNNEWS.COM - Keindahan alam bawah laut Indonesia memang tak perlu diragukan lagi.

Seakan tak tertandingi, keindahan alam bawah laut Indonesia menjadi mampu daya tairk tersendiri.

Ilustrasi diving. Indonesia yang memiliki banyak spot diving terbaik. (Gambar oleh pieonane dari Pixabay)

Tak mengherankan jika Indonesia memiliki sederet spot diving yang sudah mendunia.

Bahkan Indonesia kerap kali disebut sebagai surga bagi para pencinta diving.

Baca juga: Telaga Ngebel dan 4 Tempat Wisata di Ponorogo yang Lagi Hits Buat Dikunjungi saat Liburan

Spot diving di Indonesia tersebar mulai dari Sabang hingga Merauke.

Nah, berikut rekomendasi 8 spot diving terbaik di Indonesia yang telah dirangkum dari kaman kemenparekraf.go.id.

1. Pantai Tulamben, Bali

Bukan hanya memiliki banyak pantai, Bali juga memiliki keindahan bawah laut yang mekanjubkan.

Satu di antaranya bisa kamu temukan di Pantai Tulamben.

Pantai Tulamben menjadi salah satu spot diving terindah di Bali, yang merupakan incaran para wisatawan baik dalam dan luar negeri.

Selain biota laut yang masih sangat terjaga, kamu bisa melihat terumbu karang yang cantik, sekaligus berenang bersama ikan warna-warni.

Tak cuma itu, saat menyelam di Tulamben kamu juga dapat melihat langsung bangkai kapal USS Liberty yang karam.

2. Pulau Komodo, Nusa Tenggara Timur

Keindahan bawah laut kawasan Labuan Bajo. (Facebook/KementerianPariwisata)

Siapa bilang Pulau Komodo hanya menawarkan pemandangan perbukitan yang eksotis?

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini