News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

5 Tempat Wisata di Berau Kaltim, Tawarkan Sejuta Pesona yang Bikin Liburan Kian Berkesan

Penulis: Muhammad Yurokha May
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pulau Maratua di Berau, Kalimantan Timur surga bagi para penyelam. Keindahan lautnya menjadi daya tarik tersendiri.

Tak heran, banyak penyelam dari berbagai belahan dunia mendatangi Pulau Sangalaki.

Terdapat beberapa spot diving yang memiliki karakteristik yang berbeda, diantaranya Channel Entrance, Coral Gardens, Turtle Town, Sandy Ridge, Manta Run, Sherwood Forest, Manta Parade dan Manta Avenue.

Hanya para penyelam berlisensi yang bisa menjelajahi semua taman bawah laut di pulau ini.

Namun, penyelam pemula tidak perlu khawatir karena mereka bisa menikmati dengan mengambil paket fun diving.

Baca juga: 5 Tempat Wisata di Tawangmangu Karanganyar untuk Liburan Keluarga

4. Pulau Derawan

Kepulauan Derawan, destinasi populer di Kalimantan Timur. (Flickr/ consigliere ivan)

Saat pertama kali menginjakkan kaki di Pulau Derawan, wisatawan akan disambut oleh hamparan pasir putih yang luas di sepanjang bibir pantai.

Pulau Derawan merupakan salah satu spot diving terbaik di Indonesia.

Di wilayah ini, terdapat sekitar 872 spesies ikan dan 507 jenis terumbu karang.

Kepulauan Derawan juga menjadi rumah bagi beberapa spesies yang dilindungi, seperti penyu hijau, penyu sisik, paus, lumba-lumba, kima, ketam kelapa, duyung, ikan barakuda dan beberapa spesies lainnya.

Tak hanya penikmat wisata bawah laut, Pulau Derawan juga bisa menjadi pilihan destinasi liburan bagi keluarga.

Untuk anak-anak, bermain air di pantai, membuat istana pasir, atau mencari kerang dan bebatuan di pinggir pantai, akan menjadi aktivitas menyenangkan yang tak terlupakan.

5. Gua Halo Tabung

Gua Halo Tabung terletak di Pulau Maratua.

Gua ini memiliki keunikan tersendiri karena di dalamnya terdapat danau air yang memiliki kedalaman air lebih dari 35 meter.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini