Presiden Joko Widodo memerintahkan Badan SAR Nasional untuk bekerja cepat dan tuntas dalam mencari penumpang serta awak pesawat dari AirAsia QZ8501 yang hilang kontak sejak Minggu (28/12/2014). Proses pencarian akan dilakukan sampai tuntas dan tidak diberi batasan waktu. (Kompas TV)
>NEWSVIDEO: Presiden Jokowi Menghimbau Cari AirAsia Sampai Tuntas Tanpa Batasan Waktu
Editor: Bian Harnansa
AA
Text Sizes
Medium
Large
Larger