TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Dari hasil analisis berita acara pemeriksaan, ahli IT, Rismon Hasiholan Sianipar, menyatakan ada kesalahan dalam jumlah frame yang ada dalam analisis ahli digital forensik pada rekaman kamera pengawas.
Menurut Rismon, ada perbedaan yang signifikan antara jumlah frame yang seharusnya dan jumlah frame yang dipaparkan dalam berita acara pemeriksaan.
>