Mobile JKN, Layanan Kesehatan Virtual
Mobile JKN adalah aplikasi smartphone yang dapat diunduh lewat Google Playstore untuk Android atau App Store untuk iOs.
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Agar tetap menjaga jarak dan cegah penyebaran Covid-19, peserta JKN-KIS dapat mengakses layanan kesehatan tanpa tatap muka lewat Mobile JKN. Kini, peserta dapat menikmati berbagai fitur layanan JKN-KIS dalam genggaman tanpa harus keluar rumah.
Mobile JKN adalah aplikasi smartphone yang dapat diunduh lewat Google Playstore untuk Android atau App Store untuk iOs.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.