Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

Viral Beard Papa's di Indonesia Dikabarkan Tutup, Akun Instagram Diserbu Warganet

Toko roti waralaba dari Jepang, Beard Papa's yang jual cream puff di Indonesia dikabarkan ditutup

Penulis: Muhammad Renald Shiftanto
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Viral Beard Papa's di Indonesia Dikabarkan Tutup, Akun Instagram Diserbu Warganet
www.beardpapas.com/
Menu Bread Papa's - Toko roti waralaba dari Jepang, Beard Papa's yang jual cream puff di Indonesia dikabarkan ditutup 

Menurut pantauan Tribunnews, diambil dari keterangan Google Maps [ada Senin (5/9.2022) siang, Beard Papa masih membuka outlet atau beroperasi di jam seperti biasa. 

Tentang Bread Papa's

Bread Papa's bermula ketika tahun 1999 berdiri toko roti kecil di Osaka, Jepang.

Toko tersebut dimiliki oleh Yuji Hirota.

Aroma roti dari toko tersebut mampu membuat banyak pengunjung berdatangan.

Yuji Hirota memiliki jenggot putih yang halus, dan jenggotnya tersebut membuatnya dijuluki Beard Papa oleh senua pelanggan tetapnya.

Yuji Hirota membuat kue yang lembut dan menyenangkan seperti janggutnya, dan krim puff adalah camilannya.

Berita Rekomendasi

Karena krim puff atau kue sus tersebut pun, ia membuka beberapa toko lainnya, hingga ke mancanegara.

Mengutip laman resmi beardpapas.com, saat ini sudah ada lebih dari 400 Beard Papa's di seluruh dunia dengan berbagai macam krim puff.

Beard Papa's pun hingga saat ini masih menggunaka resep terdahulunya dan juga berbagai resep baru.

Mengutip mugihono.com, di Indonesia ada 21 toko Beard Papa's.

Berikut ini daftar lokasi tokonya:

- Beard Papa's Soekarno-Hatta Terminal 2F (In)

- Beard Papa's Soekarno-Hatta Terminal 1B MANDAI

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas