Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

CELIOS: Kinerja Ekspor Indonesia Dibayangi Ancaman Default AS

Bhima Yudhistira menyatakan, ancaman gagal bayar AS berpotensi menciptakan resesi ekonomi. dampaknya ke negara berkembang seperti RI

Penulis: Nitis Hawaroh
Editor: Sanusi
zoom-in CELIOS: Kinerja Ekspor Indonesia Dibayangi Ancaman Default AS
istimewa
Direktur Center of Economic and Law Studies (Celios), Bhima Yudhistira menyatakan, ancaman gagal bayar AS berpotensi menciptakan resesi ekonomi. Sehingga, berdampak pada perekonomian negara berkembang seperti Indonesia. 

"Pergerakan harga emas seandainya terjadi gagal bayar, emas dunia akan melompat, fluktuasi akan kelihatan," ujarnya.

Tidak hanya emas saja, jenis komoditas lainnya bisa menjadi pilihan untuk meraih keuntungan karena harganya murah pada saat mata uang Negeri Paman Sam melemah.

"Harga komoditas pada saat dolar AS melemah, harga komoditas semakin murah akan dimanfaatkan investor untuk beli," katanya.

Ibrahim menambahkan, komoditas yang diuntungkan lainnya, pertama adalah minyak kelapa sawit atau crude palm oil (CPO).

"Kedua, adalah yang punya kita, yakni batu bara, nikel, timah akan dijual harga murah, sehingga permintaan tinggi," pungkasnya.

BERITA REKOMENDASI
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas