Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Sebaran Penambahan Kasus Corona Hari Ini di 34 Provinsi: Jatim Tertinggi, Tambah 1.409 Kasus

Berikut sebaran penambahan kasus Covid-19 pada Jumat (27/8/2021), yang dirangkum Tribunnews berdasarkan data dari Kemenkes RI

Penulis: Faryyanida Putwiliani
Editor: Daryono
zoom-in Sebaran Penambahan Kasus Corona Hari Ini di 34 Provinsi: Jatim Tertinggi, Tambah 1.409 Kasus
Freepik
Update Covid-19 Indonesia: Sebaran Penambahan Kasus Corona Hari Ini di 34 Provinsi, Jatim Tertinggi, Tambah 1.409 Kasus 

TRIBUNNEWS.COM - Jumlah kasus positif Covid-19 di Indonesia hari ini, Jumat (27/8/2021), mengalami penurunan dibandingkan kemarin.

Hari ini terdapat penambahan kasus virus corona sebanyak 12.618 kasus.

Penambahan kasus baru itu menjadikan total kasus Covid-19 di Indonesia kini menjadi 4.056.354 kasus, dari sebelumnya 4.043.736 kasus.

Hal tersebut berdasarkan data dari laman resmi covid19.go.id pada Jumat sore pukul 16.35 WIB.

Baca juga: UPDATE Corona Indonesia 27 Agustus 2021: Tambah 12.618 Positif, 19.290 Sembuh, 599 Meninggal

Kabar baiknya, sebanyak 19.290 pasien Covid-19 dinyatakan sembuh.

Jumlah pasien sembuh diketahui bertambah menjadi 3.689.256 dari sebelumnya yang sebanyak 3.669.966 pasien.

Sementara itu, pasien yang meninggal dunia akibat Covid-19 bertambah sebanyak 599 pasien.

Berita Rekomendasi

Sehingga, total pasien yang meninggal dunia karena Covid-19 menjadi 130.781 dari yang sebelumnya 130.182 pasien.

Baca juga: BREAKING NEWS Update Corona Indonesia 27 Agustus 2021: Tambah 12.618 Kasus, Total 4.056.354 Positif

Penambahan kasus tersebut tersebar di seluruh wilayah Indonesia.

Jawa Timur menjadi provinsi dengan penambahan kasus Covid-19 tertinggi di Indonesia, dengan penambahan 1.409 kasus.

Kemudian disusul oleh Jawa Barat, Jawa Tengah, dan Sumatera Utara.

Baca juga: BREAKING NEWS: Covid-19 di Indonesia Bertambah 12.618, Sembuh 19.290, Kasus Kematian Menurun

Sebaran Kasus Positif Covid-19 di 34 Provinsi

Berikut sebaran penambahan kasus Covid-19 pada Jumat (27/8/2021), yang dirangkum Tribunnews berdasarkan data dari Kemenkes RI:

- Jawa Timur 1.409

- Jawa Barat 1.349

- Jawa Tengah 1.069

- Sumatera Utara 1.056

- DIY 688

- Jakarta 635

- Bali 558

Baca juga: Enam Juta Vaksin Covid-19 Tahap ke-43 dan 44 Tiba di Indonesia

- Kalimantan Timur 523

- Riau 518

- Aceh 388

- Sulawesi Selatan 382

- Sulawesi Tengah 375

- Kalimantan Utara 367

- NTT 324

Baca juga: Pentingnya Asupan Protein Bagi Penyintas Covid-19

- Sumatera Barat 316

- Bangka Belitung 312

- Kalimantan Barat 267

- Banten 266

- Kalimantan Selatan 253

- Lampung 226

- NTB 191

Baca juga: KSP Tinjau Langsung Isu Perbedaan Data Kematian Covid-19 di Lampung

- Kalimantan Tengah 182

- Sumatera Selatan 156

- Jambi 129

- Sulawesi Utara 129

- Papua 115

- Kepulauan Riau 114

- Bengkulu 74

Baca juga: Kemenkes: Permudah Tracing, Masyarakat Harus Terbuka Jika Positif Covid-19

- Sulawesi Tenggara 59

- Maluku Utara 58

- Gorontalo 55

- Papua Barat 41

- Sulawesi Barat 25

- Maluku 9

(Tribunnews.com/Faryyanida Putwiliani)

Baca berita lainnya terkait Virus Corona.

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas