Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Bocoran Terobosan Anyar Moonton untuk Mobile Legends: Ubah Draft Banned Hero, dari 6 Jadi 10

Moonton dikabarkan akan mengubah sistem draft pick atau banned hero, setiap tim bisa setidaknya melakukan 5 banned hero.

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Bocoran Terobosan Anyar Moonton untuk Mobile Legends: Ubah Draft Banned Hero, dari 6 Jadi 10
Tangkapan YouTube RRQ Lemon
Tampilan draft pick atau banned hero sebelum pertandingan ranked. 

Belum diketahui penyebab hero Helcurt terkena ban sementara dari pihak Mobile Legends.

Sementara itu, dalam keterangan in-game tersebut pihak Moonton melakukan ban kepada hero Helcurt agar seluruh player bisa bermain dengan sportif tanpa menggunakan bug atau yang bisa menguntungkan tim.

Helcurt sendiri merupakan hero bertipe assasin yang sering dipakai player untuk role jungler.

Helcurt adalah hero yang jarang digunakan sebagai jungle terutama di skema kompetitif.

Di ajang Mobile Legends Profesional League Indonesia (MPL ID) Season 11, hero Helcurt sempat beberapa kali digunakan untuk babak playoff.

Dua jungler tim Bigetron dan Alter Ego sempat menggunakan hero tersebut di babak playoff MPL ID Season 11.

Sementara itu, setelah adanya rilis patch anyar, hero baru Novaria dan beberapa update untuk melakukan revamp atau penyesuaian.

Berita Rekomendasi

Sedangkan hero Helcurt harus terpaksa di ban sementara oleh pihak Mobile Legends.

Dalam pesan dalam in-game tersebut, Moonton memberitahukan bahwa saat ini pada hero Helcurt ditemukan ada masalah yang dapat ditimbulkan saat bermain.

Game Mobile Legends sendiri memang masih terkendala dengan masalah bug.

Kondisi ini sempat terjadi pada hero Diggie jelang playoff MPL Filipina (PH) Season 11 kemarin.

Banned hero Diggie pada MPL PH S11 kemarin karena memiliki masalah dalam penargetan.

Padahal hero Diggie merupakan hero andalan dari salah satu pemain Blacklist International yaitu OhMyV33nus jika hero Ester di ban saat skema kompetitif.

Untuk memastikan lingkungan kompetitif di game Mobile Legends yang adil bagi para pemain, maka ban sementara dirasa paling efektif agar Helcurt dapat kembali dimainkan.

(Tribunnews.com/Ipunk, Ali)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas