Piala Dunia U17 : Spanyol Kalahkan Mali
Pesepak bola Spanyol, Igor Oyono (tengah) melewati adangan pesepak bola Mali, Hamidou Makalou (kiri) dalam lanjutan penyisihan grup B Piala Dunia U17 2023 antara Spanyol vs Mali di Stadion Manahan, Solo, Senin (13/11/2023) sore. Spanyol menang dengan skor tipis 1-0 berkat gol Juan Hernandez dan diwarnai kartu merah pemain Mali, Mamadou Doumbia TRIBUN SOLO/Muhammad Nursina
FOTO TERKAIT
loading comments...