Laba Bersih Hana Bank Capai Rp 260 Miliar di Semester I
Layanan digital MyHana Mobile Banking menyediakan berbagai kemudahan perbankan, mulai dari penyediaan transaksi yang lengkap, BI-FAST dan Scan QRIS, serta memiliki fitur Hana AIdvisor untuk layanan investasi melalui fitur reksadana digital. Sementara Coporate Banking System (CBS) difokuskan untuk melayani Nasabah korporasi high-valued dalam melakukan berbagai transaksi yang bersifat kompleks dan massal, termasuk transfer, pembayaran tagihan, pembelian dan top-up. Selain itu, LINE Bank telah mengembangkan aplikasi bank digital Hana Bank yang memungkinkan calon Nasabah untuk membuka rekening, mengajukan pembiayaan serta berbagai transaksi melalui ponselnya. TRIBUNNEWS/HO
FOTO TERKAIT
loading comments...
FOTO editorial
berita TERKAIT