Beasiswa Bakti BCA 2025
BEASISWA - Duta Bakti BCA Nicholas Saputra (kiri) membagikan pesan inspiratif dan kisah perjalanan karier mereka kepada ratusan Bakti Champions 2025 untuk memotivasi mereka menjadi generasi masa depan yang dapat menciptakan dampak positif dan berkontribusi aktif di lingkungan sosial. PT Bank Central Asia Tbk (BCA) menyelenggarakan kegiatan National Summit Beasiswa Bakti BCA 2025 yang diikuti secara langsung maupun online oleh 700 Bakti Champions, mahasiswa penerima manfaat Beasiswa Bakti BCA. Kegiatan yang digelar secara hybrid ini menjadi penutup rangkaian kegiatan pembinaan dan pengembangan bagi seluruh Bakti Champions sepanjang 2025. TRIBUNNEWS/HO/BCA
FOTO TERKAIT
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
loading comments...
