Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun

Kesal Suaminya Nekat Merokok Meskipun Sakit Kronis, Wanita di Australia Tinggalkan Pasangan Hidupnya

Sang istri yang khawatir lalu memintanya berhenti merokok, namun pria ini tetap tidak menghiraukan saran istrinya.

Penulis: Grid Network
zoom-in Kesal Suaminya Nekat Merokok Meskipun Sakit Kronis, Wanita di Australia Tinggalkan Pasangan Hidupnya
Shutterstock
Ilustrasi 

TRIBUNNEWS.COM - Malang nasib seorang pria berusia 33 tahun asal Australia ini.

Pasalnya, ketika sedang menderita penyakit kronis, istri dan anaknya yang masih berusia 2 tahun justru pergi meninggalkannya.

Namun usut punya usut, ternyata penyebab istrinya pergi adalah karena kebiasaan buruk si pria ini sendiri.

Seperti yang dilansir dari mirror.co.uk, pria yang dirahasiakan identitasnya ini diketahui memang perokok yang aktif hingga suatu hari ia terkena batuk berdarah.

Sang istri yang khawatir lalu memintanya berhenti merokok, namun pria ini tetap tidak menghiraukan saran istrinya.

Namun pada hari berikutnya ketika si pria ini kembali batuk berdarah, sang istri akhirnya menyeretnya ke rumah sakit.

Setelah menjalani pemeriksaan, diketahui pria ini menderita emfisema.

Lanjut ke Halaman Berikutnya

Berita Rekomendasi
Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas