VIDEO Situasi Mencekam di Israel usai Serang Iran, Internal Pecah?
Internal pemerintahan Israel semakin memanas setelah Tentara Israel (IDF) melancarkan serangan ke Iran pada Jumat (19/4/2024).
Penulis: Diah Putri Pamungkas
Editor: Sri Juliati
TRIBUNNEWS.COM - Internal pemerintahan Israel semakin memanas setelah Tentara Israel (IDF) melancarkan serangan ke Iran pada Jumat (19/4/2024).
Pasalnya, seorang pejabat Israel justru membuat pernyataan kontroversial hingga dikecam oleh banyak pihak.
Dilansir dari Almayadeen Net, Menteri Keamanan Nasional Israel, Itamar Ben-Gvir membuat cuitan di akun X seusai IDF gagal menyerang Iran. (*)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.