Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Daftar Komplet Ponsel Android di Bawah Rp 1 Juta

Sebagian di antaranya berasal dari merek lokal, tapi tak sedikit pula yang diusung oleh nama internasional.

Editor: Fajar Anjungroso
zoom-in Daftar Komplet Ponsel Android di Bawah Rp 1 Juta
TRIBUN MANADO/EKO SUTRIYANTO
Suasana di arena Mega Bazaar Consumer Show 2014 di JCC Senayan, Kamis (6/3/2014). 

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Ponsel pintar berbasis Android telah mencapai level harga yang bisa dijangkau oleh banyak orang.

Di pameran Mega Bazaar Consumer Show 2014 yang tengah berlangsung di Jakarta Convention Centre kali ini pun dijumlah produsen memajang ponsel pintar dengan banderol di bawah Rp 1 Juta.

Sebagian di antaranya berasal dari merek lokal, tapi tak sedikit pula yang diusung oleh nama internasional. Apa saja? Berikut ini daftarnya.

Evercoss

- A5S (4,3 inci 800x480, prosesor dual-core 1,3 GHz, RAM 256 MB, internal storage 512MB, kamera 3 megapixel, Android 4.2 Jelly Bean): Rp 725.000
- A28 (4 inci 800x480, prosesor dual-core 1 GHz, RAM 512MB, internal storage 4GB, kamera 3 megapixel+LED flash, Android 4.0 Ice Cream Sandwich): Rp 725.000
- A12 (3,5 inci 480x320, prosesor dual-core 1 GHz, RAM 256MB, internal storage 2GB, kamera 3 megapixel+LED flash, Android 4.2 Jelly bean): Rp 675.000

Lenovo

- A269i (3,5 inci 480x320, prosesor dual-core 1 GHz, RAM 256MB, internal storage 512MB, kamera 2 megapixel, Android 2.3 Gingerbread): Rp 699.000
- A369i (4 inci 800x480, prosesor dual-core 1,3 GHz, RAM 512MB, internal storage 4GB, kamera 2 megapixel, Android 4.2.2 Jelly Bean): Rp 974.000

Berita Rekomendasi

LG

- Optimus L1 (3 inci, 320x240, prosesor 1GHz, RAM 512MB, internal storage 4GB, kamera VGA, Android 4.1.2 Jelly Bean): Rp 799.000
- Optimus L3 II Dual (3,2 inci 320x240, prosesor 1 Ghz, RAM 512MB, internal storage 4GB, kamera 3 megapixel, dual-SIM, Android 4.1.2 Jelly Bean): Rp 999.000
- Optimus L3 E400 (3,2 inci 320x240, prosesor 800 MHz, RAM 384MB, internal storage 1GB, kamera 3 megapixel, Android 2.3 Gingerbread): Rp 649.000

Mito

- A100 (3,5 inci 480x320, prosesor 1GHz, RAM 256MB, kamera VGA, TV Tuner, FM Radio, Android 2.3 Gingerbread): Rp 499.000
- A210 (3,5 inci 480x320, prosesor dual-core 1GHz, RAM 256MB, kamera VGA, dual-SIM, Android 4.2 Jelly Bean): Rp 649.000
- A90 (3,14 inci, 320x240, prosesor dual-core 1GHz, RAM 512MB, kamera 2 megapixel, keypad QWERTY, Android 4.1 Jelly Bean): Rp 599.000
- A800 (4,6 inci 800x480, prosesor dual-core 1GHz, RAM 512MB, internal storage 4GB, kamera 5 megapixel, Android 4.1 Jelly Bean): Rp 899.000

Samsung


- Galaxy Y (3 inci, 320x240, prosesor 830 Mhz, RAM 290MB, internal storage 180MB, kamera 2 megapixel): Rp 799.000
- Galaxy Chat 3 inci 320x240, prosesor 850MHz, internal storage 4GB, kamera 2 megapixel, keypad QWERTY): Rp 799.000

Smartfren

- Andromax C (4 inci 800x400, prosesor dual-core 1 GHz, RAM 512MB, internal storage 4GB, kamera 2 megapixel, Android 4.1 Jelly Bean): Rp 799.000
- Andromax G (4 inci 800x480, prosesor dual-core 1,2 GHz, RAM 512, internal storage 4GB, kamera 3,2 megapixel+LED flash, Android 4.1 Jelly Bean): Rp 999.000

Tags:
Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas