Orang Tua Wajib Tahu, 3 Benda Ini Mengintai Kesehatan Anakmu
Anak-anak memiliki daya tahan tubuh yang masih lemah, terlebih pada bayi. Sistem imun dalam tubuh mereka masih belum kuat.
Editor: Aji Bramastra
TRIBUNNEWS.COM - Anak-anak memiliki daya tahan tubuh yang masih lemah, terlebih pada bayi.
Sistem imun dalam tubuh mereka masih belum kuat.
Maka dari itu, selain memberikan nutrisi yang tepat, apa yang masuk ke dalam tubuh juga harus diperhatikan.
Tak terkecuali dengan beberapa faktor dari luar berikut ini yang terkadang kurang diperhatikan.
Padahal bisa menjadi ancaman penyakit bagi anak.
Dilansir dari laman Mirror, hal itu ialah benda-benda di sekitar anak seperti berikut ini.
1. Selimut
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.