Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Selvi Ananda Dua Kali Melahirkan Lewat Proses Caesar, Begini Resikonya Menurut Penelitian Ilmiah

Selvi Ananda Dua Kali Melahirkan Lewat Proses Caesar, Begini Resikonya Menurut Penelitian Ilmiah

Editor: Aji Bramastra
zoom-in Selvi Ananda Dua Kali Melahirkan Lewat Proses Caesar, Begini Resikonya Menurut Penelitian Ilmiah
Instagram/victoria_makeupatelier
Pola asuh yang diterapkan Selvi Ananda pada putranya, Jan Ethes 

TRIBUNNEWS.COM - Kabar bahagia menyelimuti keluarga presiden RI Joko Widodo.

Pasalnya istri dari Gibran Rakabuming, Selvi Ananda melahirkan anak keduanya secara caesar tepat pukul 15.46 WIB, pada Jumat (15/11/2/2019).

Hal ini diungkapkan suami Selvi, Gibran Rakabuming Raka pada saat menggelar konferensi pers bersama Ibu negara Iriana di RS PKU Muhammadiyah. 

"Semua berjalan dengan lancar jenis kelamin perempuan dengan berat badan 2.92 kg, panjang 46.5 cm," ucap Gibran didampingi ibu negara Iriana Jokowi.

Sebelumnya, Selvi juga melakukan proses persalinan secara caesar saat melahirkan putra pertamanya, Jan Ethes Srinarendra.

Ternyata, penelitian ilmiah menyebut, wanita yang melahirkan caesar kedua kalinya, mendapat tingkat keamanan yang lebih baik.

Berikut penjelasan mengenai proses kelahiran caesar yang akan terjadi di proses kelahiran kedua, jika proses kelahiran pertama secara caesar :

Berita Rekomendasi

Bagi anda yang pernah melahirkan bayi pertama melalui operasi caesar, melahirkan bayi kedua juga dengan operasi caesar mungkin lebih aman bagi ibu dan si kecil daripada kelahiran dengan cara yang normal.

Penelitian di Australia menemukan fakta di antara bayi yang lahir dari ibu yang sebelumnya pernah melakukan operasi caesar.

Hasilnya, bayi yang lahir melalui operasi caesar kedua memiliki tingkat kematian lebih rendah daripada bayi lahir normal dari ibu yang dulunya pernah melakukan operasi sesar.

Lanjut ke  Halaman 2

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas