Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

TRIBUNNEWSWIKI - Mengenal Neutropenia, Penurunan Jumlah Neutrofil dalam Darah

Neutropenia adalah kondisi yang terjadi ketika seseorang memiliki jumlah neutrofil dalam darah sangat rendah

Editor: Putradi Pamungkas
zoom-in TRIBUNNEWSWIKI - Mengenal Neutropenia, Penurunan Jumlah Neutrofil dalam Darah
halodoc
Ilustrasi. Neutropenia adalah kondisi yang terjadi ketika seseorang memiliki jumlah neutrofil dalam darah sangat rendah 

TRIBUNNEWS.COM - Neutropenia adalah kondisi yang terjadi ketika seseorang memiliki jumlah neutrofil dalam darah sangat rendah.

Neutrofil sendiri adalah salah satu jenis sel darah putih yang berfungsi mencegah infeksi bakteri.

Orang dewasa bisa dikatakan mengalami neutropenia bila kadar neutrofil dalam tubuhnya kurang dari 1500 per mikroliter.

Sedangkan kondisi neutropenia pada anak-anak bervariasi, tergantung usianya.

Penyebab utama neutropenia adalah kemoterapi kanker.

Seseorang yang mengalami neutropenia akibat menjalani kemoterapi akan lebih mudah terserang infeksi bakteri.

BACA SELENGKAPNYA>>>

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunnewsWiki
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas