Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Cara Mudah Cek Apakah Jantung Anda Sehat atau Tidak, Cukup Lakukan Ini Saja di Rumah

Untuk mengetahui kerja jantung masih bagus atau tidak, peneliti memiliki panduan mudah dan bisa dilakukan sendiri di rumah tanpa harus ke dokter

zoom-in Cara Mudah Cek Apakah Jantung Anda Sehat atau Tidak, Cukup Lakukan Ini Saja di Rumah
https://pixabay.com/
Ilustrasi serangan jantung (https://pixabay.com/) 

TRIBUNNEWS.COM - Banyak kejadian penderita jantung terlambat ditangani karena dia sendiri tidak tahu punya penyakit jantung.

Nah, hal itu setidaknya bisa dicegah bila Anda tahu cara mendeteksi penyakit jantung berikut ini.

Kini ada tes mudah dan sederhana untuk mendeteksi kesehatan jantung yang dapat Anda lakukan di rumah.

Sentuh ujung jari kaki, ketahui apakah jantung Anda bermasalah atau tidak.

Untuk mengetahui kerja jantung masih bagus atau tidak, peneliti memiliki panduan mudah yaitu cukup hanya menyentuh ujung jari kaki.

Apabila tubuh Anda masih fleksibel untuk mencapai jari kaki, bermakna jantung Anda masih tetap cukup sehat.

Dalam jurnal Heart and Circulatory Physiology dijelaskan, dengan mengetes satu di antara elemen tubuh (jari kaki), seorang bisa tahu jantungnya masih tetap sehat atau tidak, bahkan juga di tengah-tengah liburan sekalipun.

Berita Rekomendasi

Langkahnya gampang, cukup cuma duduk di lantai dengan kaki diluruskan ke depan dan jari kaki mengarah ke atas.

Ke Halaman 2 ==>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas