Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Microsleep: Pengertian, Gejala, Penyebab dan Cara Pencegahan

Apa itu microsleep? Berikut adalah pengertian, gejala, penyebab hingga pencegahan microsleep.

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Microsleep: Pengertian, Gejala, Penyebab dan Cara Pencegahan
Thinkstockphotos via KOMPAS.com
Ilustrasi - Apa itu microsleep? Berikut adalah pengertian, gejala, penyebab hingga pencegahan microsleep. 

- Gangguan gerakan tungkai periodik

- Gangguan pola sirkadian

Baca juga: Mengenal Kondisi Microsleep Saat Mengemudi, Badan Tertidur Sesaat, Bisa Saat Mata Terbuka

Gejala Microsleep

Gejala yang terkait dengan kondisi ini meliputi:

- Tidak menanggapi informasi

- Tatapan kosong

- Menundukkan kepalamu

Berita Rekomendasi

- Mengalami sentakan tubuh tiba-tiba

- Tidak dapat mengingat satu atau dua menit terakhir

- Berkedip lambat

Tanda-tanda peringatan dari episode microsleep meliputi:

- Ketidakmampuan untuk menjaga mata tetap terbuka

- Menguap berlebihan

- Tubuh tersentak

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas