Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Apa Itu Rematik? Berikut Penjelasannya Lengkap dengan Penyebab, Gejala dan Cara Penyembuhan

Rematik adalah penyakit yang menimbulkan radang pada sendi, akibat dari adanya gangguan autoimun.

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Miftah
zoom-in Apa Itu Rematik? Berikut Penjelasannya Lengkap dengan Penyebab, Gejala dan Cara Penyembuhan
freepik
Ilustrasi kaki terasa panas dan nyeri. Berikut penjelasan mengenai rematik lengkap dengan penyebab, gejala dan cara penyembuhan 

TRIBUNNEWS.COM - Simak penjelasan mengenai rematik lengkap dengan penyebab, gejala dan cara penyembuhan di dalam artikel ini.

Melansir radioedukasi.kemdikbud.go.id, Rematik dalam bahasa medis biasa disebut dengan Rheumatoid Arthritis.

Rematik adalah penyakit yang menimbulkan radang pada sendi.

Selain itu, penyakit rematik diakibatkan dari adanya gangguan autoimun.

Sistem imun yang menyerang jaringan sehat di sekitar sendi tersebut menyebabkan lapisan tipis sel (synovium), menutupi persendian sehingga menyebabkan sendi meradang dan bengkak.

Baca juga: Dihindari karena Dianggap Sebabkan Rematik, Mandi di Malam Hari Ternyata Punya 5 Manfaat Kesehatan

Baca juga: Mengenal Jantung rematik, Gangguan Kesehatan yang Kerap Ancam Anak-anak

Lalu apa saja penyebab rematik?

Penyebab Rematik

Berita Rekomendasi

Mengutip rsud.bulelengkab.go.id, berikut faktor penyebab rematik:

1. Peradangan Sendi

Biasanya, peradangan sendi dialami oleh anak-anak atau remaja.

Pada pagi hari sendi mengalami pembengkakakan.

Dalam menangani peradangan sendi dapat dilakukan dengan mengonsumsi obat.

Namun, mengonsumsi obat juga harus dalam pengawasan dan penanganan dari dokter.

2. Pengapuran atau Osteoartritis

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas