Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Tak Gunakan Seorang Model, Fashion Show di Arab Saudi Dilakukan oleh Drone

Sekilas, jika melihat pemandangan peragaan busana tersebut, baju yang diperagakan seperti melayang dan terbang sendiri.

Penulis: Yulita Futty Hapsari
Editor: Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana
zoom-in Tak Gunakan Seorang Model, Fashion Show di Arab Saudi Dilakukan oleh Drone
Kolase Tribun Video
Tak Gunakan Seorang Model, Fashion Show di Arab Saudi Dilakukan oleh Drone 

TRIBUNNEWS.COM - Peragaan busana yang digelar di Jeddah Hilton Kamis (7/6/2010) berbeda dengan peragaan busana pada umumnya.

Biasanya peragaan busana perempuan diperagakan oleh model wanita, di Arab Saudi peragaan busana tersebut diperagakan oleh drone.

Dilansir Tribun-Video dari laman Unilad, cara tersebut dilakukan karena masih memegang adat tradisi Timur Tengah yang masih membatasi keterlibatan perempuan dalam beberapa hal.

Acara tersebut berlangsung di bazaar hotel setiap tahun selama bulan Ramadan, ungkap salah satu juru bicara acara Hilton kepada CNN.

SIMAK VIDEO DAN BERITA SELENGKAPNYA DI SINI >>

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Video
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas