Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Pilot Ungkapkan Hal yang Wajib Dilakukan Para Penumpang Jika Terjadi Kecelakaan Pesawat

Untuk mengantisipasi hal buruk, kita harus siap siaga menghadapi segala kemungkinan yang terjadi, termasuk saat bepergian dengan pesawat.

Penulis: Grid Network
zoom-in Pilot Ungkapkan Hal yang Wajib Dilakukan Para Penumpang Jika Terjadi Kecelakaan Pesawat
tangkap layar/Morocco World News
Pilot Wanita Australia Ungkap Kehidupan Sang Pengemudi Pesawat Selama Penerbangan 

TRIBUNNEWS.COM– Kecelakaan pesawat Lion Air JT610 dengan rute Jakarta-Pangkal Pinang masih terus diberitakan di berbagai media.

Sebelum benar dipastikan pesawat Lion Air JT 610 terjatuh di perariran dekat Karawang Jawa Barat, Senin (29/10/2018) pagi, pesawat yang membawa 189 orang tersebut dilaporkan telah hilang kontak pada 29 Oktober 2018 sekitar pukul 06.33 WIB.

Musibah memang bisa terjadi kapan saja dan di mana saja.

Untuk mengantisipasi hal buruk, kita harus siap siaga menghadapi segala kemungkinan yang terjadi, termasuk saat bepergian dengan pesawat.

Apa yang dilakukan seorang penumpang di menit-menit terakhir sebelum kecelakaan pesawat sangat penting untuk kelangsungan hidupnya.

Dave Inch, seorang kapten pesawat Boeing 787 - pesawat yang digunakan oleh maskapai seperti American Airlines dan Air Canada - berbagi tips yang harus kita lakukan saat terjebak dalam sebuah pesawat yang mengalami kecelakaan.

Cara ini bisa menghindarkan kita dari risiko kematian saat berada dalam kondisi kecelakaan tertentu atau di saat pesawat harus mendarat darurat.

Berita Rekomendasi

Inch mengatakan, penumpang harus melakukan persiapan untuk melakukan pendaratan darurat.

Lanjut ke halaman berikutnya

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas