Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Ternyata Warna Sepatu Converse Bisa Jadi Cara Tebak Kepribadian Seseorang

Converse yang awalnya hanya sebeagai sepatu basket sederhana sekarang sudah berkembang menjadi merek besar dunia

Editor: Fajar Anjungroso
zoom-in Ternyata Warna Sepatu Converse Bisa Jadi Cara Tebak Kepribadian Seseorang
Hypebeast
Converse Chuck 70 Heritage Court 

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Converse yang awalnya hanya sebeagai sepatu basket sederhana sekarang sudah berkembang menjadi merek besar dunia, bahkan jadi ikon urban lifestyle di kalangan anak muda. 

Tapi, tahu nggak sih lo bisa menebak kepribadian lewat pilihan Converse seseorang?

Yap. Nggak jarang kan orang untuk koleksi sepatu yang satu ini. Ya, seenggaknya satu pasang Converse ada di rak sepatu dan selalu siap jadi pilihan penunjang penampilan sehari-hari.

Tiap orang juga pasti punya selera Converse-nya masing-masing, mulai dari si hitam klasik, warna-warni neon, putih bersih, dan lainnya. 

Malah beberapa orang sepakat makin belel atau lama umur Converse yang dipakainya, sepatu malah makin nyaman. Setuju?

Well, berikut kepribadian yang bisa ditebak lewat pilihan Converse

1.  Hitam

Berita Rekomendasi

Biasanya lo yang suka pakai Converse hitam ke mana-mana dijuluki si klasik. Ini juga karena Converser varian Originals dan edisi pertama.

Tapi, mungkin lo terlalu aman dan gitu-gitu aja bro dalam hidup. Saatnya cari hal baru yang menarik hati dan tantangan baru.

2. Merah

 Lo tahu banget kalau pakai Converse merah saat bepergian agak bikin gelisah lantaran bakal menarik perhatian tersendiri, tapi lo tetap nyaman dan nggak peduli.

Lo mungkin memiliki kepribadian yang menarik bagi banyak orang dan mudah bergaul sekaligus di satu sisi bisa jadi orang yang dipercaya saat ada yang mau curhat beragam masalah pribadi.

Selain itu lo berani menyuarakan pendapat atau tampil di depan banyak orang.

3. Hijau

Halaman
123
Sumber: Intisari
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas