Tes Kepribadian: Pola yang Kamu Pilih Akan Ungkap Bagaimana Cara Berpikirmu
Berbagai cara dapat dilakukan untuk mengetahui karakter dalam diri seseorang. Pola yang kamu pilih berikut ini akan ungkap bagaimana cara berpikirmu
Penulis: Miftah Salis
Editor: Muhammad Renald Shiftanto
![Tes Kepribadian: Pola yang Kamu Pilih Akan Ungkap Bagaimana Cara Berpikirmu](https://asset-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/pola-yang-kamu-pilih-akan-ungkap-bagaimana-cara-berpikirmu.jpg)
Kamu masuk ke dalam masalah, mencoba mencari tahu seluk-beluknya.
Kamu akan menyelidiki kemudian menawarkan solusi yang praktis dengan pertimbangan matang.
Oleh karena itu, pikiranmu sangat tanggap dan diranang untuk memahami hal-hal kompleks.
3. Pola 3
![Pola 3](https://themindsjournal.com/wp-content/uploads/2018/06/5783-300x300.jpg)
Jika kamu memilih pola ini, kamu berati tertarik pada hal-hal sederhana dan berani.
Kamu juga terbuka, lugas, dan tidak mempersulit hal-hal yang tidak perlu.
Karena itu, pikiranmu selalu cenderung pada hal-hal sederhana dalam hidup.
4. Pola 4
![Pola 4](https://themindsjournal.com/wp-content/uploads/2018/06/5784-311x311.jpg)
Jika kamu memilih pola ini, kamu memiliki banyak lapisan di otak.
Ini lebih dari sekedar rumit.
Ada begitu banyak warna untuk kepribadianmu.
Kamu juga misterius untuk sebagian besar orang di sekitarmu.
Selain itu, kamu memiliki pesona yang membuatmu seksi di antara semua orang.
5. Pola 5
![Pola 5](https://themindsjournal.com/wp-content/uploads/2018/06/5785-311x311.jpg)