Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Tes Kepribadian: Cara Anda Memegang Smartphone Dapat Ungkap Banyak Hal Tentang Kepribadianmu

Cara kita menangani, mengoperasikan, dan menavigasi smartphone dapat mengungkapkan banyak sifat.

Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Tes Kepribadian: Cara Anda Memegang Smartphone Dapat Ungkap Banyak Hal Tentang Kepribadianmu
brightside.me
Ikuti tes kepribadian untuk mengetahui hal-hal tersembunyi dalam diri Anda 

TRIBUNNEWS.COM - Coab ikuti tes kepribadian ini, untuk dapat mengetahui hal tersembunyi dalam diri.

Sebagain besar masyarakat di dunia sudah tidak asing lagi dalam penggunaan smartphone.

Fakta ini tidak hanya menarik dari sudut kemajuan teknologi tetapi juga dari sisi psikologis.

Dikutip dari brightside.me, cara kita menangani, mengoperasikan, dan menavigasi smartphone dapat mengungkapkan banyak sifat.

Lihat dengan seksama gambar di bawah ini, lalu pilih yang paling tepat dengan cara Anda memegang ponsel.

Tes
Tes (brightside.me)

1. Memegang dengan satu tangan

1
1 (brightside.me)

Jika tipe orang yang mengetuk dan mengetik dengan satu tangan saja, Anda adalah orang yang sangat percaya diri.

Berita Rekomendasi

Orang yang siap mempertaruhkan semuanya dengan bijak, sehingga membantu capai hasil yang diinginkan.

Namun, dalam hal hubungan justru sebaliknya.

Lebih suka memiliki waktu yang cukup untuk memikirkan perlu atau tidaknya suatu hubungan, sebelum membuat keputusan untuk memulai hubungan.

Orang lain melihat Anda sebagai orang yang terisolasi dan pendiam.

2. Menggunakan satu tangan untuk menopang ponsel dan ibu jari tangan kedua untuk bekerja dengan layar

2
2 (brightside.me)

Cara memegang ponsel dengan cara ini menunjukkan kearifan dalam diri seseorang.

Intuitif, pintar, bijaksana, masuk akal dan bijaksana.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas